Mohon tunggu...
Athaillah A. Puthayadi
Athaillah A. Puthayadi Mohon Tunggu... Lainnya - Siswa SD

Hello nama panggilanku Maxy. Aku sekolah di Sekolah Murid Merdeka (SMM).

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Pengalamanku Naik Commuter Line Bersama Bunda dan Teman-Teman di Acara KAI Commuter Fun Journey 2023

5 September 2023   16:01 Diperbarui: 5 September 2023   23:32 338
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi pribadi.
Ilustrasi pribadi.

Ini pertama kalinya Maxy naik kereta bandara. Maxy senang naik kereta bandara karena kursinya enak dan AC-nya dingin tidak seperti commuter line yang biasanya Maxy naiki.

Kereta bandaranya turun di Stasiun BNI City. Kata salah satu tante stasiun ini namanya sebenarnya Stasiun Sudirman Baru tapi orang-orang lebih suka menyebutnya Stasiun BNI City.

Di Stasiun BNI City ada challenge yaitu ambil kotak lagi. Tapi Maxy enggak ketemu lagi. Susah mencarinya enggak tahu disembunyikan di mana.

Lalu diminta kakak Kompasiana foto-foto lagi. Foto di vending machine dan di eskalator. Setelah itu ada kuis tebak gambar tapi Maxy enggak dapat hadiah. Tapi Maxy tetap senang.

Ilustrasi pribadi.
Ilustrasi pribadi.

Setelah itu ada kakak-kakak customer service kereta bandara namanya Kak Majid dan Kak Liza yang menceritakan tentang kereta bandara. Maxy ingin naik kereta bandara lagi kapan-kapan. Kata bunda, liburan sekolah nanti mau diajak naik kereta bandara lagi sama adik ke Bandara Soekarno Hatta.

Ilustrasi pribadi.
Ilustrasi pribadi.

Lalu ada  Direktur Utama PT KCI Bapak Asdo Artriviyanto yang berbicara di depan anak-anak. Bapak Asdo bicara tentang commuter line. Lalu ada  COO Kompasiana  Bapak Nurulloh yang mengatakan agar anak-anak menulis dengan baik.

Ilustrasi pribadi.
Ilustrasi pribadi.

Setelah itu ada pemberian hadiah buat yang menang lomba. Maxy enggak dapat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun