Mohon tunggu...
MAWAR FAHIRA
MAWAR FAHIRA Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa PPG Prajabatan Gel.1 Tahun 2023

Mawar Fahira., S.Pd.Gr

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Aksi Nyata Topik 4 Perspektif Sosiokultural

21 Maret 2024   08:46 Diperbarui: 21 Maret 2024   09:00 151
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Yang dipelajari lebih lanjut dalam ruang kolaborasi yaitu mengenai hal-hal yang perlu dipersiapkan untuk menjadi seorang calon pendidik profesional berdasarkan ZPD. Pentingnya seorang guru untuk memiliki kesiapan dan kemampuan sebelum belajar. Tidak hanya itu saja, peserta didik juga diharapkan dapat meningkatkan kolaborasi dan interasi sosial peserta didik dalam rangka mengembangkan potensi belajar.

Demonstrasi Kontekstual

Apa hal penting yang Anda pelajari dari proses demonstrasi kontekstual yang Anda jalani bersama kelompok (bisa tentang materi, rekan, dan diri sendiri)? 

Jawab :

Hal penting yang saya pelajari dari demonstrasi kontekstual yaitu bagaimana bisa menggunakan pendekatan, strategi, metode dan teknik pembelajaran yang tepat bagi peserta didik. Berdasarkan pada ZPD mempengaruhi proses pendidikan serta pembelajaran dan persiapan apa saja yang dilakukan oleh guru. Dari demonsrasi kontekstual juga mempelajari bagaimana penerapan pembelajaran berdasarkan pada ZPD. Jika menerapkan ZPD pada proses pembelajaran tentu akan berpengaruh kepada kualitas pembelajaran sehingga akan lebih optimal.

Elaborasi Pemahaman

Sejauh ini, apa yang sudah Anda pahami tentang topik ini? 

Apa hal baru yang Anda pahami atau yang berubah dari pemahaman di awal sebelum pembelajaran dimulai?

Jawab :

Hal baru yang saya pahami dari pemahaman sebelum pembelajaran dimulai bahwa pentingnya sebagai guru memiliki kesiapan mengajar dengan memperhatkan pembelajaran pada Zone of Proximal Development (ZPD). Tujuan nya agar peserta didik dapat lebih mengembangkan pemahaman, keterampilan dan kemampuan dengan bimbingan yang dilakukan oleh guru pada konsep ZPD dalam proses pembelajaran.

Saya menjadi lebih paham bahwa perbedaan kemampuan peserta didik itu beragam. Sehingga untuk menciptakan pembelajaran yang berpihak kepada peserta didik, guru menerapkan pembelajaran dengan ZPD.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun