Kata orang, mengasuh atau mendidik anak seperti bermain layang-layang, tarik (narik) dan ulur (ngelur). Adakalanya membiarkan (ngelur) si anak bermain-main sekalipun dengan air banjir supaya bisa menikmati masa kecilnya. Namun sebagai orang tua harus selalu waspada (narik) dan tak membiarkan anak begitu saja terlibat dengan berbagai persoalan (hal buruk) yang ada di lingkungan sekitarnya.
Â
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H