Mohon tunggu...
Masykur Mahmud
Masykur Mahmud Mohon Tunggu... Freelancer - A runner, an avid reader and a writer.

Harta Warisan Terbaik adalah Tulisan yang Bermanfaat. Contact: masykurten05@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kasih Ibu

18 Oktober 2022   12:02 Diperbarui: 18 Oktober 2022   12:09 384
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi kasih sayang ibu. www freepik.com

Tatapan matamu membuka pintu dunia, ekspresi wajahmu memberi energi tak terhingga. Ibu, tangan lembutmu memberi sejuta kehangatan, bak selimut disaat dingin menyapa.

Kasih sayang yang kau berikan tak mengenal waktu, dikala luka engkau mengasihi, dalam canda engkau menyemangati. Untaian kata penuh sanjung, memberi bekas dalam hati disaat hati gelap tak berujung.

Bulan berganti tahun, kenangan indah menghujam dalam jiwa. Kini wajahmu mulai menua, penglihatanmu kian menghilang. Genggaman tanganmu tak lagi kuat seperti dulu, namun kasihmu begitu kokoh seperti tulang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun