Mohon tunggu...
Masyitoh Sitompul
Masyitoh Sitompul Mohon Tunggu... Mahasiswa

Saya suka pendidikan anak usia dini dan saat ini masih kuliah jurusan pendidikan anak usia dini

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kurikulum BCCT dalam Pendidikan Anak Usia Dini

9 Juli 2024   21:59 Diperbarui: 9 Juli 2024   22:39 193
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Pendahuluan

Kurikulum Beyond Centers and Circle Time (BCCT) adalah suatu model pembelajaran yang digunakan dalam pendidikan anak usia dini. Model ini adalah suatu metode atau cara belajar yang diciptakan di Creative Pre School di Florida, Amerika Serikat. Model ini telah digunakan selama lebih dari 25 tahun untuk anak-anak biasa maupun anak-anak yang memiliki kebutuhan khusus.

Contoh, bayangkan jika ada seorang anak yang sulit belajar seperti teman-temannya di sekolah. Dengan menggunakan model ini, anak tersebut dapat belajar dengan cara yang sesuai dengan kebutuhan dan kemampuannya. Hal ini membantu anak-anak untuk belajar dengan lebih efektif dan menyenangkan.

             BCCT berfokus pada anak untuk pembelajaran, memungkinkan mereka berinteraksi dengan objek dan melakukan kegiatan menarik.

Tujuan dan Prinsip

Tujuan utama BCCT adalah untuk memperluas pengetahuan anak yang mereka eksplorasi sendiri. Anak-anak didorong untuk berinteraksi di pusat-pusat kegiatan yang disediakan, memberi mereka kesempatan untuk mengembangkan seluruh aspek perkembangan mereka secara holistik. 

               Prinsip-prinsip BCCT mencakup:

1.Sentra-sentra: Anak diberikan kesempatan untuk bermain di berbagai sentra yang disediakan, seperti sentra bahan alam, sentra seni, dan sentra sains.

2.Bermain aktif: Anak diperbolehkan untuk bermain secara aktif dan kreatif, memungkinkan mereka untuk menemukan dan menerapkan ide-ide mereka sendiri.

3.Pengalaman langsung: Anak mendapat pengalaman langsung melalui bermain, tidak hanya melalui cerita atau media lain.

4.Pengembangan aspek perkembangan: BCCT berfokus pada pengembangan aspek perkembangan anak, termasuk kognitif, afektif, dan psikomotorik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun