Mohon tunggu...
Mas Sam
Mas Sam Mohon Tunggu... Guru - Guru

Membaca tulisan, menulis bacaan !

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Terkaget-kaget dengan Jejak (Literasi) Sendiri

3 Januari 2023   09:12 Diperbarui: 3 Januari 2023   09:32 99
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya terkaget-kaget. Betapa tidak. Setelah buka link Kaleidoskop Kompasiana yang dikirim oleh seorang sahabat di grup perpesanan. 

Selama tahun 2022 sebetulnya saya kurang aktif menulis di Kompasiana. Terakhir menulis pada bulan Oktober 2022. 

Ternyata dari rekap tertulis, selama tahun 2022 saya menulis sebanyak 136 artikel. Dari artikel sebanyak itu 121 diantaranya dilabeli 'Pilihan' oleh si Mimin.

Yang membuat saya terkaget-kaget, keterbacaan saya mencapai 30.492. Woouw. Bagi Kompasianer lain jumlah ini tentu bukan apa-apa. Tapi bagi saya ini sesuatu banget.

Kalau dirata-rata, setiap artikel dibaca oleh 224 pembaca. Jumlah keterbacaan paling nge-hits disematkan untuk artikel Rumah Gedheg, Kearifan Lokal dalam Menghadapi Gempa dengan 1.585 pembaca.

Jejak Literasi

Pencapaian ini, sekali lagi, sesuatu banget. Betapa masa rebahan selama pandemi telah memberikan ruang bagi saya yang hobi baca dan menulis.

Sekalipun menulis baru sebatas hobi. Saya mendapatkan kegembiraan selama masa-masa suram akibat pandemi covid-19. Sayang di antara kesibukan terpaksa ada masa 'libur' menulis.

Akhir dari keterkagetan ini, untuk menyemangati diri sendiri. Mari mantapkan jejak literasi!

Jkt, 030122

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun