Mohon tunggu...
MJK Riau
MJK Riau Mohon Tunggu... Administrasi - Pangsiunan

Lahir di Jogja, Merantau di Riau

Selanjutnya

Tutup

Dongeng

Adhieyasa Salaman Sama Putri Raisani, Lima Membisikan Rahasia Besar Kepada Pujangga Halim

18 Juni 2016   18:03 Diperbarui: 18 Juni 2016   18:23 36
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Karena satu dan lain hal yang tak dapat diduga sebelumnya. Setelah Adhieyasa menbuka rahasia kepada Lima. Sesuai rencana mereka berdua menuju Batam via perjalanan laut dengan kapal ferry Dumai Batam. Dari Batam Adhieyasa dan Lima akan terbang ke Jakarta.

Sementara itu Pujangga Halim bersama Bunda Lilik hanya dapat termenung. Mengetahui Putri Raisani, putri mereka satu satunya, ternyata terpikat dengan Ki Difangir. Padahal mimpi Putri Raisani sewaktu di Rupat adalah ketemu jodohnya dengan Adhieyasa, yang diketahui Pujangga Halim dan Bunda Lilik masih dititipkan di Tanah Perdikan Malembang di tepian Kali Gajah Wong dibawah asuhan Ki Ageng Batman. Karena itulah malam itu, Pujangga Halim mencegah Putri Raisani bergaul dengan Ki Difangir. Ki Difangir adalah ayahanda Adhieyasa. Sementara Adhieyasa sudah jatuh cinta kepada Putri Raisani. Situasi ini sungguh berbahaya. Sejarah di kerajaan di Mataram akan terulang kembali. Raja dan putra mahkota akan mencintai seorang perempuan yang sama.

Sementara itu Slamet Raharjo Jati menjadi tokoh terkenal di ibukota. Kemampuannya berakting berolah raga bela diri membawa Slamet Raharjo Jati menjadi tokoh politik yang disegani. Pandangan pandangan Slamet memukau publik. Terjadi demonstrasi besar besaran di istana Kerajaan Matraman Raya. Namun karena Raja Difangir tidak berada di istana, demonstrasi beralih kepada Miss Tami Zen. Orang kepercayaan Ki Difangir. Utusan investor Jepang yang mendapat kedudukan setingkat Menteri. Demonstrasi  baru berakhir setelah Miss Tami Zen berjanji mau bertemu langsung empat mata dengan Slamet Raharjo Jati, pentolan tokoh masyarakat yang disegani.

Bagaimana kelanjutan edisi ke dua Balada Ki Difangir : Aksi Calon Independen. Ontran Ontran di Kerajaan Matraman Raya. Doakan emjeka Insya Allah, cepat sehat kembali. Amin.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Dongeng Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun