Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu kewajiban yang harus dilakukan oleh Mahasiswa Universitas Budi Luhur. Â Memasuki tahun periode Gasal 2021/2022, Universitas Budi Luhur menyelenggarakan KKN dimana dalam satu kelompok terdiri dari berbagai jurusan dan berbagai tingkatan. Di masa pandemi Covid-19 ini Mahasiswa UBL harus melakukan kegiatan KKN dengan menaati protokol kesehatan yang telah dianjurkan oleh Kementerian Kesehatan.Â
Pada tanggal 13 November 2021, Mahasiswa kelompook 6 dibawah bimbingan Ika Susanti, M.kom selaku Dosen Pembimbing Lapangan, melaksanakan kegiatan KKN di kawasan RT. 007 Kelurahan Duri Pulo, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat.
Tema program Mahasiswa UBL Kelompok 6 adalah "Pelatihan Aplikasi Presentasi dan Online Meeting serta Pengadaan Fasilitas Kebersihan". Kegiatan yang dilakukan adalaha sebagai berikut:
1. Pelatihan Aplikasi Presentasi
Kami Mahasiswa UBL memberikan penyampaian teori serta pelatihan sebagai dukungan pengetahuan dalam melakukan aplikasi presentasi.
2. Pelatihan Online Meeting
Kami Mahasiswa UBL memberikan penyampaian teori serta pelatihan sebagai dukungan pengetahuan dalam melakukan aplikasi online meeting.
3. Mengadakan Tempat Sampah