Mohon tunggu...
Martin Gunawan
Martin Gunawan Mohon Tunggu... -

Martin Gunawan... :)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tidak Hanya Bagian-bagian Tubuh Saja yang Memiliki Fungsi, Komunikasi Pun Juga Punya

20 April 2014   16:12 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:26 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Beberapa waktu lalu saya belajar tentang Teori Komunikasi.

Dan ada satu pembahasan yang menarik perhatian saya, yaitu fungsi teori komunikasi.

Ternyata tidak hanya bagian tubuh kita aja nih yang memiliki fungsinya masing-masing. Tetapi dalam kita berkomunikasi pun memiliki fungsinya sendiri. Disini saya mau ngebahas dikit nih tentang fungsi dari teori komunikasi tadi.

Menurut Littlejohn, fungsi teori ada 9 yaitu :

1. Fungsi pertama teori adalah mengorganisasikan dan menyimpulkan pengetahuan tentang suatu hal.

2. Fungsi yang kedua adalah memfokuskan. Artinya hal-hal atau aspek-aspek dari suatu objek yang diamati harus jelas fokusnya.

3. Fungsi yang ketiga adalah menjelaskan. Maksudnya adalah bahwa teori harus mampu membuat suatu penjelasan tentang hal yang diamatinya.

4. Fungsi keempat, pengamatan, menunjukkan bahwa teori tidak saja menjelaskan tentang apa yang sebaiknya diamati, tetapi juga memberikan petunjuk bagaimana cara mengamatinya.

5. Fungsi teori yang kelima adalah membuat prediksi. Meskipun kejadian yang diamati berlaku pada masa lalu, namun berdasarkan data dan hasil pengamatan ini harus dibuat suatu perkiraan tentang keadaan yang bakal terjadi apabila hal-hal yang digambarkan oleh teori,juga terceminkan dalam kehidupan di masa sekarang.

6. Fungsi yang keenam adalah fungsi heuristic atau heurisme. Aksioma umum menyebutkan bahwa teori yang baik adalah teori yang mampu merangsang penelitian.

7. Fungsi yang ketujuh, komunikasi, menunjukkan bahwa teori seharusnya tidak menjadi monopoli si penciptanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun