Mohon tunggu...
markazazziyad
markazazziyad Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Markaz

Kumpulan Tulisan Santri Markaz Azziyad

Selanjutnya

Tutup

Games

Emang Apa Hukumnya Main Game ?

12 Januari 2025   11:11 Diperbarui: 12 Januari 2025   11:11 27
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Games. Sumber ilustrasi: Unsplash

Emang Apa Hukumnya Main Game ?

Oleh : Jannatul Aliyah

Assalamu'alaikum guys, Welcome back to my opinion... 

Kalian suka ga sih main game ?. Game apa saja yang biasa dimainkan nih ?. Biasanya ada online dan offline ya.

Sebenarnya sih ya !. Bermain game itu hukumnya mubah atau boleh-boleh saja, asalkan di dalam game tersebut tidak ada unsur-unsur yang melanggar perintah Allah SWT. Nah, sebenarnya apa sih maksud dari tidak ada unsur-unsur yang melanggar perintah Allah ?.

Tidak ada unsur-unsur yang melanggar perintah Allah contohnya tidak boleh ada sangkut pautnya dengan judi, zina, dll.

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

"Wahai orang-orang yang beriman! Sesungguhnya minuman keras, berjudi, (berkurban untuk) berhala, dan mengundi nasib dengan anak panah, adalah perbuatan keji dan termasuk perbuatan setan. Maka jauhilah (perbuatan-perbuatan) itu agar kamu beruntung." (QS. Al-Ma'idah 5: Ayat 90)

Sudah jelaskan kalau berjudi itu perbuatan keji dan salah satu perbuatan setan. Nah, jika ada game online yang bersangkutan dengan judi maka lebih baik ditinggalkan ya. Tapi taukah kalian bahwa hukum game itu bisa jadi haram lhooo.

Game bisa haram jika ada unsur-unsur yang melanggar perintah Allah SWT, salah satu contohnya ialah judi. Dan hukumnya sudah pasti haram, yang artinya lebih baik untuk tidak dikerjakan. Selain itu, kalian jadi lupa dengan ibadah atau melalaikan kewajiban sebagai seorang hamba. Makanya bermain game itu jangan terlalu lama-lama. 

Di lain sisi, kalian juga harus bisa me-manage waktu agar bisa lebih produktif. Dalam sisi kesehatan pun ga baik, bermain game dalam waktu lama dapat mengganggu kesehatan karena beberapa alasan, baik fisik maupun mental, diantaranya : Menatap layar terlalu lama dapat menyebabkan mata kering, tegang, atau pandangan kabur, dan ermain game hingga larut malam dapat mengganggu pola tidur, menyebabkan kurang tidur atau insomnia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun