Data-data tersebut menunjukkan bahwa cyber security adalah suatu komponen penting dalam dunia digital yang takkan pernah bisa dipisahkan.
Cepat atau lambat, manusia akan beralih menuju era yang didominasi internet. Baik atau buruk dampaknya kelak, semuanya akan kembali kepada manusia sebagai pengguna internet sendiri. Maka marilah kita memanfaatkan kemajuan teknologi ini sesuai dengan moral dan etika, serta teruslah memperkaya diri dengan ilmu-ilmu yang akan berguna di masa mendatang.
Daftar Pustaka:
NCSI. 2023. NCSI :: Ranking. Diperoleh 13 Januari 2024, dari https://ncsi.ega.ee/ncsi-index/?order=-ncsi&archive=1
Rizaty, M. A. 2024. Data Jumlah Serangan Siber ke Indonesia hingga 2023. Diperoleh 13 Januari 2024, dari https://dataindonesia.id/internet/detail/data-jumlah-serangan-siber-ke-indonesia-hingga-2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H