Oleh: Mariono Abu Al Fayyadh
Bersatu tunas muda harapan bangsa
Berpadu erat dalam satu bahasa
Hidup damai sepanjang masa
Dalam satu dekapan cinta tanah air
Perjuangan tunas muda tiada akhir
Semangat membara pernah terukir
Sumpah pemuda yang telah lahir
Bersatu dalam dekapan janji sumpah pemuda
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!