Mohon tunggu...
Maria Fillieta Kusumantara
Maria Fillieta Kusumantara Mohon Tunggu... Administrasi - S1 Akuntansi Atma Jaya

Music Addict. Writer. Content creator

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tenar Itu Luka

27 September 2023   21:05 Diperbarui: 27 September 2023   21:22 147
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Niatku hanya ingin senandungkan keriaan
Membagikan luapan rasa yang tiada tara
Tenggelam dalam alunan melodi
Tenggelam dalam tarianku
Menguasai angkasa
Tapi benar kata orang kalau tenar itu luka
Ibarat pisau tak kasat mata yang bisa tiba-tiba menusukmu
Hingga tercetak lubang menganga
Lengkap dengan darah yang tak henti-hentinya mengalir
Aku paham kalau menjadi tenar berarti siap kehilangan
Siap kehilangan sekat antara pribadi dan personaku
Tapi aku sungguh tak menyangka
Bahwa tubuhku turut menjadi sasaran pisau tak kasat mata itu
Terkoyak tapi tak berdarah
Kesucianku terenggut sudah
Personaku rusak
Pribadiku hancur tak karuan
Aku seperti ditelanjangi di muka umum
Apakah pantas seperti ini?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun