Mohon tunggu...
Atul Hamdalah
Atul Hamdalah Mohon Tunggu... Freelancer - Masih berkelana dalam isi kepala

Pecandu mimpi dalam dunia khayal

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi: Kaum Fakir Ilmu

15 Juli 2023   13:30 Diperbarui: 15 Juli 2023   13:32 167
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar Pexels.com/Pixabay

Seperti lahan tandus
Mengiba air turun deras
Basahi tanah kering
Dalam perut bumi muncul sumber kehidupan

Kita hanya singgah dimuka bumi
Lantas masihkah congkak diatas kaki
Menyesal diakhir tiada guna
Jika berujung tenggelam dalam binasa

Kita hanyalah kaum fakir
Dari perut ibu yang tak tahu apa-apa
Laparlah belajar!
Semakin banyak isi merunduk seperti padi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun