Mohon tunggu...
Mantap Marsam
Mantap Marsam Mohon Tunggu... -

Blog ini banyak bercerita tentang sesuatu yang bermanfaat bagi kehidupan umat

Selanjutnya

Tutup

Money

Harapan Pengrajin Tikar Pandan

13 Januari 2012   21:56 Diperbarui: 25 Juni 2015   20:55 239
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Kreativitas mampu mendatangkan rezeki. Di Grobogan, Jawa Tengah, sejumlah wanita memanfaatkan daun pandan untuk membuat tikar anyaman. Sejak puluhan tahun silam, Desa Terkesi, Kecamatan Klambu, Grobogan--lokasi para perajin itu--memang menjadi sentra kerajinan tikar pandan.

Namun, seiring berjalannya waktu, kerajinan tikar pandan mulai tersisih. Walau berharga cukup murah, yaitu sekitar Rp 15 ribu, tikar pandan kalah bersaing dari tikar plastik dan tikar karpet.

Sebenarnya kualitas tikar pandan tidak buruk. Para perajin tikar juga mengaku, satu-satunya kendala mereka adalah pemasaran. Selama ini, tikar yang proses pembuatannya memakan waktu tiga pekan itu hanya beredar di Grobogan.

Para perajin berharap pemerintah setempat membantu memasarkan tikar pandan ke pasar yang lebih luas. Mereka khawatir kerajinan ini akan hilang ditelan zaman.

Baca artikel lain tentang Tikar Lapik Khas Kerinci Nan Unik dan Membersihkan Tikar Pandan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun