Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Balotelli dan Verratti Punya Klub Baru, Kemana Mereka?

18 September 2023   00:35 Diperbarui: 18 September 2023   00:41 601
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jonjo Shelvey. (via gettyimages.com)

Saat ini liga-liga klub sepakbola eropa sudah kembali bergulir setelah beberapa pekan lalu memainkan laga internasional atau agenda timnas. Hal ini merupakan sesuatu yang ditunggu oleh pecinta sepakbola karena dinilai lebih menarik pertandingan antar klub dibandingkan dengan pertandingan timnas.

Apalagi di sepakbola eropa, minggu ini berlangsung banyak pertandingan besar. Dan pada tengah pekan depan akan ada agenda babak penyisihan grup kompetisi antar klub eropa, seperti Liga Champions Eropa, Liga Europa, dan Liga Konferensi Eropa.

Jadi semua media maupun pecinta sepakbola dunia akan tertuju pada pertandingan-pertandingan tersebut. Apalagi dalam beberapa waktu terakhir ini, sudah mulai ada pembicaraan tentang ajang penghargaan Ballon d'Or.

Otomatis ada pemberitaan yang luput dari pengamatan karena memang mungkin tidak terlalu penting dan tidak terlalu menarik lagi saat ini. Pemberitaan tersebut adalah proses transfer pemain yang masih berlangsung di beberapa liga di dunia hingga saat ini.

Hal ini wajar, karena bursa transfer musim panas untuk liga-liga top eropa sudah ditutup pada awal September lalu. Akan tetapi hingga pekan ini masih ada liga-liga yang membuka bursa transfer musim panas, sehingga proses transfer pemain masih berlangsung hingga saat ini.

Dari situs lama transfermarkt.com, hingga akhir pekan ini ada beberapa proses transfer yang berlangsung di beberapa liga seperti di Liga Turki, Liga Qatar, Liga Australia, Liga Yunani, dan masih banyak lagi.

Kali ini kita akan membahas proses transfer beberapa pemain yang memiliki nama besar, baik yang pernah mencuri perhatian di sepakbola eropa maupun yang pernah membela klub besar di liga-liga eropa. Berikut reviewnya.

1. Mario Balotelli

Mario Balotelli. (via ilgiornale.it)
Mario Balotelli. (via ilgiornale.it)

Striker yang terkenal bengal ini sudah banyak memperkuat tim-tim besar eropa seperti Inter Milan, Manchester City, AC Milan, hingga Liverpool. Sayangnya perangai yang susah diatur membuat bakat Balotelli terasa sia-sia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun