Mohon tunggu...
mang ayuu
mang ayuu Mohon Tunggu... Lainnya - siswa

menari

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Tindakan Kriminalitas, Penyebab, Dampak serta Solusi

7 November 2024   21:35 Diperbarui: 8 November 2024   03:20 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Kriminalitas merupakan tindakan ilegal seperti pencurian, penipuan, perampokan, bahkan kekerasan fisik. Isu ini tidak hanya mengganggu keamanan pribadi tetapi juga dapat merusak stabilitas sosial dan ekonomi. Berikut beberapa penyebab terjadinya kriminalitas:

1.Kemiskinan dan Ketimpangan Ekonomi

Kondisi ekonomi yang sulit seringkali menjadi pemicu utama tindakan kriminalitas. Orang orang yang hidup dengan kondisi kurang mampu mungkin terdorong untuk melakukan tindakan kriminal untuk memenuhi kehidupan sehari-hari mereka. Ketimpangan antara orang kaya dan miskin dapat menyebabkan kecemburuan dan menimbulkan perasaan tidak adil sehingga memicu tindakan kejahatan.

2.Pengangguran

Kondisi yang dimana seseorang merasa tidak mampu untuk mencari pekerjaan yang layak sehingga mereka tidak mempunyai pilihan lain selain melakukan tindakan yang ilegal. Tingginya angka pengangguran menjadi salah satu penyebab kejahatan di lingkungan masyarakat.

3. Pengaruh Lingkungan Sosial

Pergaulan juga sangat berpengaruh terhadap perilaku dan pola pikir seseorang. Lingkungan yang tidak sehat seperti bergaul dengan sekelompok kriminal dapat mendorong individu untuk melakukan tindakan kejahatan.

Dampak Kriminalitas Terhadap Masyarakat

1.Ketakutan dan Rasa Tidak Aman

Tindakan kejahatan dapat menyebabkan ketakutan karena merasa tidak aman dalam lingkungan tersebut. Rasa takut akan menjadi korban kejahatan yang dapat membatasi kebebasan individu untuk beraktivitas.

2.Kerugian Ekonomi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun