• Guru dan peserta didik mengamati video
• Setelah menonton video, siswa dan guru bertanyajawab tentang pertanyaan yang ada di LKPD sehubungan dengan video.
• Setelah diskusi bersama guru, siswa dapat menyebutkan langkah-langkah prosedur text, social function, language features, generic structures
Guru menjelaskan tentang procedure text ( ciri, jenis, struktur dan fungsi procedure text melalui gambar-gambar
b) Sintak 2: Mendesain Perencanaan Produk
• Guru membagi peserta didik dalam kelompok (4 orang/kelompok)
• Peserta didik berbagi peran/tugas dalam kelompoknya untuk menyelesaikan masalah melalui arahan guru
• Peserta didik menyelesaikan tugas pada LKPD task 1
• Merancang produk yang akan dibuat menggunakan barang bekas/ (kertas origami) sesuai dengan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan terkait teks prosedur
• Guru dan peserta didik membuat kesepakatan jadwal pembuatan produk
c) Sintak 3: Memonitor Keaktifan dan Perkembangan Produk