Mohon tunggu...
Mahmun Zulkifli
Mahmun Zulkifli Mohon Tunggu... Administrasi - Guru

Guru SMA Negeri 3 Medan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

GeoGebra, Software Alternatif dalam Pembelajaran Matematika

15 September 2013   15:35 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:51 166
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
13792326591476259049

GeoGebra merupakan software OpenSource (gratis). GeoGebra mungkin tidak asing lagi bagi sebagian orang yang sering menggunakan matematika, dari nama geogebra mungkin diartikan geometri, akan tetapi selain geometri mampu juga mengerjakan tugas aritmetika, kalkulus, dan aljabar.

Geogebra dikembangkan dengan menyediakan proses instalasi menggunakan berbagai bahasa termasuk bahasa Indonesia. Selain dari itu geogebra dapat dinikmati pengguna windows, tetapi juga Linux, MacOS, dan flatform lainnya.

Materi pelatihan Diklat Online PPPPTK Matematika Yogyakarta diantaranya adalah GeoGebra.   Meteri yang dikembangkan pada pelatihan ini cukup beragam dipruntukkan terutama untuk eksplorasi konsep dalam pembeajaran matematika. Diantara materi pelatihan yang sisuguhkan adalah;

  • Menggambar berbagai bentuk  bangun. Dengan geogebra kita dapat mengekplorasi dan membuat berbagai gambar, tidak terbatas pada gambar-gambar bangun  datar, kurva, trigonometri, tetapi dapat juga menggambar berbagai bangun seperti rumah, kartun dll.
  • Menggambar garfik berbagai fungsi. Geogebra dapat dipergunakan untuk menggambar grafik berbagai fungsi mulai dari fungsi sederhana seperti fungsi kuadrat hingga fungsi kompleks.
  • Mengeksplorasi pemahaman konsep sangat mudah dilakukan dengan geogebra, misalnya menanamkan konsep gradien persamaan garis lurus di pembelajaran matematika SMP.

Materi yang disajikan dalam pelatihan ini memang sangat sedikit, jika dibandingkan dengan fitur-fitur yang ada pada geogebra, tetapi walaupun sedikit pengetahuan ini dapat sebagai dasar bagi kita untuk mengekplorasi sendiri materi-materi lain yang belum disajikan di modul pelatihan.   Dalam pembelajaran matematika dengan geogebra di sekolah hendaknya guru dapat mengawasi siswa dalam menggunakan software ini, karena dengan

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun