Sang surya perlahan menyinari
Menghangatkan jiwa raga ini
Burung berkicau seakan bernyanyi
Baca juga: Kunanti Kisah Hatimu
Angin sejuk menerpa wajah lelah
Seketika letihnya hilang musnah
Duka lara berganti senyuman
Sendu kelam berganti kebahagiaan
Baca juga: Cerita Hidupmu Tak Seindah Lagumu
Alam semesta menyambut hadirmu
Tertawa gembira sirna rasa jemu
Menahan terbelenggu rindu
Baca juga: Bersama Malam
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!