Mohon tunggu...
Siti Maftucha
Siti Maftucha Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya/ prodi Aqidah dan Filsafat Islam

Pribadi yang pendiam dan pemalu itulah diri saya, karenanya saya cenderung lebih suka mengekspresikan diri lewat tulisan. Saya mulai suka membaca dan menulis saat duduk dibangku sekolah menengah pertama, dan disanalah saya mulai melahirkan coretan - coretan yang tidak tau apa

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Perjalanan Sang Pecinta

25 Desember 2022   05:00 Diperbarui: 25 Desember 2022   06:19 233
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
gambar padang rumput dan sungai - sungai oleh Alex - Hu dari pixabay

Dalam setiap detakan jantung dan dentingan jarum jam 

Kesekian kali, kupandangi sosok dalam pantulan cermin

Kembaliku selami diri

Kutanyakan atas segala hal yang telah terjadi 

Kini aku tenggelam dalam segala ambisi duniawi

Diperbudak oleh hawa nafsuku lagi

Inilah aku, korban atas penindasanku sendiri

Aku telah lupa siapa diri ini

Hingga aku kian terjerat dan tertusuk belati bernamakan "Iri Hati dan Dengki"

Aku meronta dalam sepi 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun