Mohon tunggu...
Maesa Mae
Maesa Mae Mohon Tunggu... Guru - Sensei

Buku: Metode Hebat Abad 21; Aktivasi Otak ala Berhitung Cepat diluar Kepala, KA21BDS melejitkan otak belajar dalam waktu 19 hari mengaktifkan otak kiri dan otak kanan menjadikan manusia mampu berhitung cepat secepat kalkulator. Buku Puisi Akrostik: 45 Lu'luatul Hub (Mutiara Cinta) Dan lebih dari 20 buku Antologi sudah terbit.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Arti Sebuah Nama (Akrostik)

23 Oktober 2022   04:48 Diperbarui: 23 Oktober 2022   04:55 230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

ARTI SEBUAH NAMA

By. Maesa Mae

Alangkah indahnya seseorang diberi nama penuh makna dan doa

Risalah akan mencatat sejarahnya

Tiap harapan dan doa orang tua terukir

Indah dalam sebuah nama putra-putrinya

Setiap anak menjadi tumpuan harapan masa depan

Elok nian orang tua yang sangat memedulikan masa depan putra putrinya

Bangsa pun menjadi bagian yaang diberi harapan cerah kedepannya

Urusan anak orang tua lah yang menentukan anaknya menjadi apa dikemudian hari

Alasan apapun dalam pembentukan anak orangtualah yang paling menentukan diawal kisahnya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun