Mendengarkan lagu yang sama berulang kali
Saya kira rindu ini segera terobati
Ternyata saya masih menanti
Kamu tak pernah mengerti
Membaca pesan lama kita berulang kali
Bermaksud agar rindu ini sedikit terobati
Saya menangis mengingat kamu
Ingin bertemu.
Kamu bagaimana?
Harapan saya masih sama
Kalau kamu kembali,
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!