Mohon tunggu...
M FatihAnshari
M FatihAnshari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Kebutuhan Tugas

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Lomba Adzan (Memperingati Isra dan Mi'raj) di SDN Sampurna 1

19 Maret 2023   14:50 Diperbarui: 19 Maret 2023   14:54 181
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lomba Adzan (Memperingati Isra dan Mi'raj) di SDN Sampurna 1

Adzan secara lughawi etimologi: menginformasikan semata-mata. Sedangkan secara istilah (terminologi) adalah: menginformasikan (memberitahukan) tentang waktu-waktu sholat dengan kata-kata tertentu. Adzan ini telah diperintahkan sejak pada tahun pertama dari Hijrah Nabi ke Madinah (Muhammad Jawad Mughaniyah, 2007).

Selain itu, adzan juga bermakna seruan atau panggilan. Makna ini digunakan ketika Nabi Ibrahim 'alaihissalam diperintahkan untuk memberitahukan kepada manusia untuk melakukan ibadah haji.

Isra Mi'raj adalah dua bagian perjalanan yang dilakukan oleh Nabi Islam Muhammad dalam waktu semalam  saja. Kejadian ini merupakan salah satu peristiwa penting bagi umat islam, karena peristiwa inilah Nabi Muhammad mendapatkan perintah untuk menunaikan sholat limat waktu sehari semalam (Richard C. Martin, 2003).

Gambaran Masalah Dihadapi

Sebagai mahasiswa Universitas Muhammadiyah Banjarmasin sekaligus anggota tim KKN kelompok 6, saya M. Fatih Anshari membuat program kerja yaitu mengadakan lomba adzan yang bertema memperingati isra dan mi'raj  sebagai bentuk kesadaran anak akan keterkaitan pada internet yang mengganggu aktivitas harian sehingga bisa melewatkan hal-hal penting, yang saat ini masih menjadi masalah buat anak-anak di desa Sampurna. Program kerja ini dilakukan di SDN 1 Sampurna dengan target audien siswa kelas 2 sampai 6.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun