Mohon tunggu...
Luthfiany Anindy
Luthfiany Anindy Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Saya seorang individu yang memiliki antusiasme dan motivasi, dan rasa ingin tahu yang tinggi dan mencoba hal baru

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Antropologi sebagai dasar Ilmu tentang Manusia

22 Mei 2024   09:39 Diperbarui: 22 Mei 2024   09:41 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Antropologi menurut Haviland yaitu Studi tentang umat manusia/ perilakunya dan untuk memperoleh pengertian/ pemahamanyang lengkap dengan keanekaragaman manusia.
Metode Antropologi
* Metode Ilmiah :                                               - Pengumpulan fakta. Berupa observasi, mencatat, mengolah atau mendeskripsikan penelitian lapangan, penelitian lab, studi pustaka,dll.                                     - Penentuan ciri-ciri umum dan sistem. Menentukan ciri umum dan sistem dalam mengumpulkan fakta bersifat induktif.        - Vertifikasi, fakta-fakta tersebut dikumpulkan dan dibukukan. Dari penelitian tersebut muncul berbagai ilmu antropologi terapan yang membantu perkembangan kehidupan setiap manusia.

Bagian Ilmu Antropologi
1. Paleo Antropologi : Ilmu bagian antropologi yang meneliti sejarah perkembangan menusia dari tingkat evolusi.
2. Antropologi Fisik : Ilmu yang mempelajari keberagaman manusia dipandang dari sudut ciri-ciri tubuhnya.
3. Etnolonguistik : ilmu yang mempelajari sejarah asal, perkembangan dan penyebaran bahasa yang diucapkan.
4. Prehistori: Ilmu yang mempelajarai sejarah perkembangan dan penyebaran kebudayaan sebelum mengenal huruf.
5. Etnologi : Ilmu oengertian asas-asas manusia dengan mempelajari kebudayaan dalam kehidupan masyarakat:

Hubungan Antropologi dengan ilmu lainya :
 - Ilmu Biologi : Relasinya untuk mengetahui kisaran umur relatif fosil dan artefak manusia dari menganalisis lapisan bumi.
- Paleontologi : Untuk membuat suatu rekontruksi tentang proses evolusi manusia yang terjadi.
- Anatomi : Untuk menganalisis asal mula penyebaran manusia serta hubungan kekerabatan dan ras manusia dilihat dari ciri-ciri anatomi fisik.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun