Duka dan kehampaan hati seperti berteman akrab denganku
Kesunyian pun menggema di palung hatiku
Kehidupan seperti mengabaikanku
Hal itu membuat hatiku lemah dan sakit
Aku lelah pada penantian
Merasa diriku terasing dari warna keindahan cinta
Memandang diri ini layu, kering, Â dan kosong
Berharap semesta mengizinkan setetes embun kebahagiaan jatuh di hidupku
Dan benar benar ada yang hadir di perjalanan hidupku untuk mengisi kekosongan hatiku dari cinta
Merangkulku dalam kilau cahaya cinta
Aku ingin, jiwaku dapat kembali menari nari dalam gelombang cinta dan mencintai
@lmp
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI