Mohon tunggu...
Lusy Ana
Lusy Ana Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi membaca buku

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Hal-Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Memulai Investasi Dibidang Trading Forex

3 Oktober 2024   00:18 Diperbarui: 3 Oktober 2024   00:54 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Investasi adalah suatu kegiatan menanamkan uang atau aset dengan harapan memperoleh keuntungan dimasa depan. 

Salah satu contoh Investasi yang penulis akan bahas yaitu tentang trading forex. Bagi orang awam tentu akan asing ketika mendengarnya, akan tetapi untuk orang yang sudah sering berinvestasi tentu tidak asing lagi.

Forex atau "Trading Forex" merupakan kegiatan jual beli mata uang asing dengan tujuan memperoleh keuntungan dari perbedaan nilai mata uang dan biasanya dilakukan secara online. Adapun orang yang melakukan aktivitas trading forex ini disebut juga dengan istilah trader.

Pasar forex merupakan pasar finansial terbesar di dunia, hal ini dikarenakan setiap melakukan aktivitas ekonomi di dunia saat ini hampir semuanya bermuara ke mata uang. Banyaknya trader di pasar ini membuat perputaran uang menjadi sangat cepat. Sehingga, orang yang melakukan investasi di pasar forex akan mendapatkan uang lebih banyak dalam waktu yang singkat. 

Namun, biasanya investasi yang mendapatkan uang banyak dalam waktu yang singkat, tentu akan memiliki resiko yang tinggi pula. Oleh hal itu, maka perlu mengetahui apa saja yang harus dilakukan sebelum melakukan investasi dibidang trading forex ini. Hal-hal yang harus diketahui yaitu sebagai berikut:

  •  Pilihlah trading forex yang sudah memiliki legalitas, pelajari secara mendetail bagaimana mekanisme transaksinya.
  • Gunakan robot trading forex. Robot ini dipercaya dapat memberikan pilihan-pilihan Investasi yang tepat bagi para pemula.
  • Harus memahami pergerakan mata uang asing.  Ada banyak faktor yang mempengaruhi pergerakan mata uang asing di pasar forex, hal ini dapat disebabkan oleh faktor ekonomi ataupun faktor transaksi yang sedang dilakukan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun