Mamuju Kanwil Kemenkumham Sulawesi Barat pada hari ini Sabtu (25/02) melaksanakan senam pagi bersama yang menjadi salah satu kegiatan rutin dengan melibatkan para Pejabat Struktural, Pegawai LPKA Mamuju dan Anak Didik Pemasyarakatan yang di laksanakan di area lapangan dalam LPKA Mamuju
Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas IIKegiatan ini dipimpin oleh dua orang Instruktur Senam yang dimulai dari pukul 08.45 -- 08.45 Wita dengan tujuan untuk menjaga kebugaran tubuh, meningkatkan rasa kebersamaan diantara Pegawai LPKA Mamuju dan Andikpas
Kepala LPKA Kelas II Mamuju menyampaikan "Semoga dengan adanya senam bersama ini diharapkan selain bisa menjaga stamina kesehatan tubuh, rasa kekompakan dan kebersamaan, diantara pegawai LPKA Mamuju dan Andikpas.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H