Mario rupanya tidak sabar menunggu si Komet Neowise melintas. Lalu mengusulkan untuk membidik langit di atas Bintang Yupiter. "Di sana ada Milkyway!" katanya bersemangat.
Tripod dan kamera saya arahkan ke atas bintang Yupiter. Dengan mengatur setinggan kamera ke shutter speed 30" dan F 2,8 serta ISO 800 dan 1600, saya siap memotret si Milkyway.
Saya dan Mario berhasil mendapatkan si Milkyway, sedang si Komet Neowise yang saya buru tak kunjung terlihat. Ini hasilnya.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI