Mohon tunggu...
Lio Ganteng
Lio Ganteng Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Belajar Sukses bersama orang-orang dahsyat.!!!!

Selanjutnya

Tutup

Catatan Pilihan

Ketahui Jenis Dari Investasi Reksadana

26 Februari 2015   18:04 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:28 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption id="" align="aligncenter" width="480" caption="sumber gambar : http://womenmoneyandsuccessmag.com/"][/caption] Anda merupakan salah satu pemula dalam berinvestasi? Apa anda sudah mengenal jenis investasi reksadana terbaik di Sucor Invest yang terpercaya? Jika belum sebaiknya anda harus ketahui dengan baik apa itu reksadana sebenarnya? Reksadana sendiri merupakan wadah pengimpun dana masyarakat yang dikelola oleh badan hukum yang bisa disebut dengan Manager Investasi yang diinvestasikan ke beberapa aset finansial lainnya seperti saham, obligasi dan beberapa instrumen pasar uang lainnya. Jadi penginvestasian  dana ini akan terbagi ke beberapa aset finansial yang merupakan proses diversifikasi investasi. Jika anda sudah memang sudah mengerti tentang reksadana sebaiknya anda juga ketahui apa itu jenis dari reksadana yang ada. Mengapa? Karena ada beberapa macam produk dari reksadana yang ditawarkan oleh para investor. Apa saja itu macam produknya? berikut ini merupakan jenisnya : 1. Reksa Dana Pasar Uang Reksa dana ini asetnya harus diinvestasikan pada efek yang bersifat utang dan diterbirkan dengan jangka waktu kurang dari 1 tahun. Untuk return sendiri RDPU ini jumlahnya paling rendah jika dibandingkan dengan jenis reksadana lainnya. 2.. Reksa Dana Pendapatan Tetap Reksa dana ini akan menanamkan modal dari si investor minimal 80 % asetnya dan harus diinvestasikan pada obligasi baik korporasi ataupun pemerintah. Namun untuk return yang didapatkan dari reksa dana pendapatan tetap ini lebih tinggi dibandingkan dengan reksa dana pasar uang sebelumnya. Reksa dana pendapatan tetap ini ditujukan bagi anda yang konservatif atau seseorang yang menginginkan adanya pertumbuhan nilai pokok investasi dengan memiliki jangka waktu antara 1 sampai 3 tahun saja. 3. Reksa Dana Campuran Untuk produk reksa dana ini anda akan melakukan investasi pada efek bersifat ekuitas, misalkan seperti utang atau instrumen pasar uang dalam negeri yang masing-masingnya tidak melebihi 79 % dari nilai Aktiva Bersih. Reksa dana campuran ini cocok untuk anda yang bersifat moderat atau menginginkan pertumbuhan investasi cukup tinggi dan sanggup menerima adanya fluktuasi atas nila investasi. Jangka panjang waktu investasi reksa dana campuran ini adalah antara 3 - 5 tahun. 4. Reksa Dana Saham Reksa dana satu ini asetnya harus diinvestasikan pada saham minimum 80 %. Investasi ini merupakan jenis reksa dana yang paling berisiko cukup tinggi. Namun, meskipun resikonya tinggi, potensi pertumbuhan dari investasi ini paling tinggi dibandingkan dengan jenis reksa dana lainnya. Reksa dana satu ini cocok untuk anda yang bersifat agresif dan sanggup untuk menghadapi fluktuasi nilai investasi yang cukup tajam dan memiliki jangka waktu investasi lebih dari 5 tahun. Demikian merupakan beberapa produk jenis reksadana terbuka yang ada. Namun ada jenis lainnya seperti reksa dana Indeks serta Terproteksi. Keduanya memiliki jangka waktu investasi lebih maksimal atau tertentu. Namun semua pilihan dari jenis reksa dana bisa anda sesuaikan dengan kebutuhan dan profil risikonya. Jika anda baru pemula sebaiknya pilihlah saja reksa dana pasar uang yang memang diperuntukkan bagi anda yang baru saja mulai investasi dan tidak ingin memiliki risiko lebih tinggi. Jika anda sudah memilih, sebaiknya jangan lupa untuk memiliki manajer investasi yang terpercaya serta berpengalaman dalam mengurus investasi reksa dana ini. Ingin dari Sucor Invest? Info lebih lanjut bisa langsung lihat di http://www.sucorinvest.com/ . Temukan jenis investasi yang tepat bagi anda dari Sucor invest.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun