Mohon tunggu...
L Lasifa Putri
L Lasifa Putri Mohon Tunggu... Ahli Gizi - Universitas Nadhlatul Ulama Surabaya

Saya suka traveling dan makan

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Lemak Jenuh dan Lemak Tak Jenuh

26 Oktober 2023   13:05 Diperbarui: 26 Oktober 2023   13:10 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

LEMAK JENUH DAN LEMAK TAK JENUH

Teman-teman ada yang tau nggak sih tentang judul diatas?

disini saya akan menjelaskan singkat tentang judul diatas tersebut. 

Yang pertama nih ada pengertiaan lemak.

Lemak adalah sumber energi penting bagi tubuh dan lemak ini juga jenis nutrisi yang baik untuk tubuh. Lemak tidak boleh dikonsumsi secara berlebihan dikarenakan dapat memicu berbagai macam penyakit seperti penyakit jantung  dan masalah kesehatan lainya, kita juga tidak boleh kekurangan lemak karena dapat menyebabkan penyakit difisiensi EFA. Maka dari itu kita harus memahami jenis lemak yang kita konsumsi supaya tidak kelebihan atau kekurangan konsumsi lemak tersebut. Kita juga harus memahami jenis lemak seperti lemak jenuh dan tak jenuh.

Untuk lemak jenuh ini jenis lemak yang strukturnya padat dan sulit ditembus oleh enzim tubuh contoh dari lemak jenuh ini daging merah, perminyakan dan makanan cepat saji lainya. untuk itu kita harus membatasi makanan lemak tersebut.

yang kedua ada lemak tak jenuh ini memiliki struktur cair dibandingkan dengan lemak jenuh ini. Lemak ini memiliki manfaat kesehatan seperti dapat menyembuhkan penyakit jantung dan dapat menutrisi tubuh.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun