4. Tambak Ikan Patin
    Tambak termasuk lahan basah buatan. Di daerah beringin ada sebuah tambak ikan patin yang terbentang luas dan lebar. Ada satu keluarga yang hanya memfokuskan mata pencahariannya sebagai penambak ikan. Beliau memanfaatkan lahan basah sebagai tambak ikan patin,selain itu juga beliau menanami cabe,terong jeruk kasturi dan tanaman lainnya di pinggiran tambak tersebut.
5. Kebun Jeruk
     Masyarakat di daerah beringin juga memanfaatkan lahan basah sebagai kebun jeruk. Kebun yang terbentang luas dan subur menghiasi sebagian daerah ini,yang bisa kita lihat di pinggiran jalan Ujung Panti. Selain tanaman jeruk disana ada juga tanaman pohon pisang dan pohon kelapa yang di tanami masyarakat,akan tetapi tetap di dominasi oleh tanaman jeruk.
    Dari hal di atas dapat di simpullkan bahwa di daerah Barito Kuala cukup banyak masyarakatnya memanfaatkan lahan basah, lebih tepatnya di Beringin ada pemanfaatan lahan basah sebagai tambak ikan lele,kebun jeruk,kebun rambutan dan kebun singkong. Sedangkan di Desa Pulau Alalak,Desa Pulau Sewangi,dan Desa Pulau Sugara masih belum banyak masyarakatnya memanfaatkan lahan basahnya. Dengan itu perlunya membangun kesadaran masyarakat akan pelestarian lahan basah. Melalui pemanfaatan ini kita dapat juga melestarikan lahan basah agar lebih terawat dan meminimalisir punahnya lahan basah di daerah Kalimantan Selatan.
Daftar Pustaka :
Faidah, A. N., SE, M., & Said, L. R. (2020). Pemanfaatan Kekayaan Alam Lahan Basah Untuk Peningkatan Pendapatan Keluarga.
Rochgiyanti, R., & Susanto, H. (2018, April). Tradisi pemeliharaan kerbau kalang di wilayah lahan basah Desa Tabatan Baru, Kecamatan Kuripan, Kabupaten Barito Kuala. In Prosiding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah (Vol. 3, No. 2).
Tavinayati, T., Effendy, M., Zakiyah, Z., & Hidayat, M. T. (2016). Perlindungan Indikasi Geografis bagi Produsen Hasil Pertanian Lahan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H