Mohon tunggu...
Lilis Edah Jubaedah
Lilis Edah Jubaedah Mohon Tunggu... Guru - Guru di SMPN 1 Cilegon

Saya Lilis Edah Jubaedah, Lahir di Purwakarta, 26 Agustus 1965. Pekerjaan saya Guru di SMPN 1 Cilegon. Hobby saya menulis, walapun belum mahir. Konten yang saya sering tulis apa saja yang berhubungan dengan rasa kekhawatiran diri terhadap lingkungan sekitar. Jenis tulisannya ada puisi, cerpen, opini, esai, atau apa saja yg menurut saya cocok dengan kontennya. Tapi hanya sekadar menulis saja.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Seorang Karyawan Pabrik Baja (Akrostik)

7 April 2024   06:45 Diperbarui: 7 April 2024   06:57 53
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Seorang Karyawan Pabrik Baja

Leje2665

Sekolah bagi yang kurang beruntung bukan satu-satunya tempat belajar

Entahlah, mungkin bagi orang berada sekolah itu menjadi standar

Olah pikir sebenarnya secara sadar bisa juga dilakukan di sebuah langar,

Ruang belajar seluas dunia, pilihan mencari kerja, menjadi wajar

Alahkah bijak orang umum menilai itu sama sepemikiran, sejajar

Namun, pendapat orang boleh berbeda, jadinya dianggap tidak wajar

Gagal hidup itu bila pengalaman apa pun tidak menjadi bahan ajar

Ketika jalan hidup berkata lain, siapa pun akan mengambil Langkah cepat

Adanya apa di depan mata, pastinya akan dipilih seolah hal paling tepat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun