Mohon tunggu...
Lidia Alfi
Lidia Alfi Mohon Tunggu... Freelancer - Pecinta makanan

Belajar adalah perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan yang diperkuat

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Merindumu

1 Mei 2018   20:50 Diperbarui: 1 Mei 2018   21:13 495
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kupandangi sinar bulan yang begitu indah
Ku berharap wajahmu nampak disana
Agar aku bisa melihatmu
Walaupun hanya sekedar bayangan

Rasa ini semakin hari semakin dalam
Semakin sesak dalam dadaku
Kapan tiba saatnya bertemu
Untuk meluapkan rasa rinduku

Aku rindu padamu sayang
Rindu saat kita berpandangan
Rindu saat kita berpegang tangan
Rindu kecupan mesra bibirmu

Aku menunggu itu setiap waktu
Pagi, siang, malam selalu ku nanti
Kadang ketika ku duduk ku merasa kau hadir disampingku
Kadang ketika ku berkaca
Kau ada dibelakangku

Ku ingat saat kita bersama banyak candaa

Kau selalu membuatku tersenyum

Kau selalu membuatku ingin bersamamu

Di sampingmu ada kehangatan yang ku inginkan

Disampingmu ada kenyamanan yang ku dapatkan

Sayang, ku ingin sekali bertemu
Sayang, ku ingin memelukmu
Sayang, ku ingin kecupan itu

Sayang, ku ingin kau tahu
"Aku sangat merindukanmu"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun