Mohon tunggu...
Lia Yuliawinarti
Lia Yuliawinarti Mohon Tunggu... -

Sing a song!

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Tips Memulai Reseller Hosting

4 Desember 2013   15:27 Diperbarui: 24 Juni 2015   04:20 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Membahas tentang Reseller Hosting..

Mau memulai bisnis dengan menggunakan Reseller hosting? Tapi, apakah kalian sudah mengerti jelas tentang Reseller Hosting? Sudah kita ketahui, Reseller Hosting ini  adalah sebuah konsep jualan hosting saat ini yang banyak kita temui, tapi mungkin banyak orang yang belum tau apa sebenarnya Reseller hosting. Pada artikel ini, saya akan memberikan gambaran singkat bagaimana cara memulai bisnis online yang sedang digandrungi banyak orang  ini.. Perlu anda ketahui juga, keuntungan utama dari bisnis reseller hosting dibandingkan dengan bisnis reseller lainnya adalah kemudahannya dalam mendapatkan komisi berulang kali tanpa harus menjualnya berulang kali. Lho kok bagaimana bisa? Ya tentu bisa, karna bisnis reseller hosting ini berharga murah dan layanannya memang sangat dibutuhkan di internet. Berikut hal yang harus kalian perhatikan ya :

1. Harus Yang Terpercaya

Gak usah takut akan hal banyak uang yang keluar ya, biasanya reseller hosting yang terpercaya berharga sedikit mahal dan banyak testimoni asli penggunanya. Jangan terpancing harga yang murah karena itu bisa menjebak anda nantinya, jadi anda harus berhati-hati dalam memilih hosting

2. Jual Domain

Hal ini pasti akan membantu Anda untuk membuat hasil maksimal dari paket reseller Anda, alasan utamanya adalah bahwa Anda dapat membuat keuntungan besar dari menjual domain saja. Untuk mulai menjual domain, Anda harus terlebih dahulu mendaftar dengan registrar reseller.

3. Dokumen Legal

Setiap bisnis hosting, apakah itu besar atau kecil , memiliki beberapa dokumen hukum publik dapat dilihat diakses setiap saat , semua klien setuju untuk mereka sementara mendaftar untuk rencana hosting . Dokumen-dokumen ini dikenal sebagai TOS (Terms of Service ) , AUP ( Acceptable Usage Policy ) dan kemudian kebijakan privasi standar yang membawa hampir setiap bisnis.

Itu tadi beberapa tips menurut saya dalam hal memulai menjadi Reseller Hosting, semoga tips yang singkat ini bisa bermanfaat ya ^^

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun