Serang, 28 November 2024
Oleh: Patra Aghtiar Rakhman, Anggi Rahmani, Brilianti Ismaila, Reva Nurandini, Siti Nurul Hidayah, & Aulia Salsabila
Sebelumnya apakah teman-teman sudah mengetahui apa itu pecahan? Jika belum mengetahuinya maka artikel ini cocok sekali untuk teman-teman baca. Yuk simak penjelasannya!
Apasih  Bilangan Pecahan itu?
Bilangan pecahan adalah bilangan yang mengemukakan bilangan yang mengemukakan perbandingan keseluruhan dari suatu himpunan atau suatu benda. Bilangan Pecahan biasa ditulis a/b.Â
Contoh sederhananya Nurul mempunyai 5 potong kue, lalu dia memakan 2 potong kue itu, maka dapat dikatakan Nurul memakan 2/5 kue itu. Â
Lalu, ada apa saja sih macam-macam bilangan itu?
1. Pecahan murni atau sejatiÂ
Pecahan murni atau sejati adalah pecahan yang tidak dapat di sederhanakan lagi.
Contohnya: 1/3, 1/2, 5/7