Itulah beberapa alasan mengapa Gempa Megathrust dikatakan gempa yang berbahaya, pada saat ini mungkin perlu adanya edukasi terkait gempa Megathrust dan juga pelatihan Evakuasi dari pemerintahan setempat agar jikalau nanti gempa Megathrust terjadi masyarakat bisa melakukan arahan yang telah diperingati dalam pelatihan evakuasi. Meskipun sulit diprediksi, kesiap siagaan dan mitigasi yang tepat dapat membantu mengurangi risiko bencana dan melindungi masyarakat di wilayah rawan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H