Mohon tunggu...
Leni Cahya Pertiwi
Leni Cahya Pertiwi Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku Happy Mama

Berharap dengan menulis bisa memberikan manfaat bagi orang lain.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Nasi Bungkus Ampera Padang

2 Desember 2020   17:31 Diperbarui: 2 Desember 2020   19:18 361
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Iya Bu, kami sengaja. Kalau makan di rumah makan langsung kan porsinya dikit, kurang kenyang Bu. Kalau dibungkus porsinya bisa dua kali lipat. Jadi kami minta dibungkus saja." Dia menjelaskan. Bagian yang ini aku paham. Tapi kok makannya di rumah makan itu. Ghaazy paham keherananku

"Jadi gini Bu, sebelum masuk rumah makan kami kode-kodean dulu. Kami pesan nasi bungkus seperti orang lainnya. Setelah dibungkus kami keluar rumah makan, tapi ga' jauh, yang sekiranya pemilik rumah makan masih bisa mendengar atau melihat kami berbicara. nanti akan terjadi dialog di antara kami. (dialog ini sudah direncanakan)

[Di ma wak makan?]1 seorang teman akan bertanya

[Di sinan se]2 teman lain menyebutkan sebuah lokasi yang letaknya cukup jauh dari rumah makan.

[Nde... jauah ma. Wak numpang makan siko se lah]3 teman ketiga mengusulkan

[Iyo, wak numpang siko se. Pai ang tanyo jo Uda tu lu]4 teman satu dan dua  mendukung, lalu menyuruh teman ketiga minta izin sama pemilik rumah makan atau karyawannya.

Teman ketiga lalu berbalik ke rumah makan, menemui pemilik rumah makan atau karyawannya.

[Da, buliah kami numpang makan di siko?]5 Si pemilik rumah makan biasanya mengizinkan Bu. Setelah dapat izin teman ketiga ngasih kode mendekat. Senyum-senyum malu tapi senang kami makan di rumah makan itu.

Mungkin pemilik rumah makan tahu taktik kami Bu, heheheheh.] Bujangku mengakhiri ocehannya, Atikah yang mendengarnya tertawa ngakak sampai tersedak. Jangan tanya bagaimana reaksiku. Coba bunda, bagaimana reaksi bunda dengan kelakuan nak bujang dengan teman-temannya ini.

Terjemahan:

  • 1Kita makan di mana ya?
  • 2Di situ aja
  • 3Wah, jauh itu. Kita numpang (makan) di sini aja
  • 4Iya. Kita numpang makan di sini aja. Coba kamu tanya si abang
  • 5Bang, boleh kami numpang makan di sini?

  • Nantikan cerita suka duka Ananda Ghaazy dan Neysa berikutnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun