"Pukulan-pukulan itu sejauh ini belum juga direspon oleh BPC GMKI Ambon, namun semangat menyuarakan kebenaran dari kawan-kawan masih tetap membara demi GMKI Cabang Ambon yang lebih baik" pungkas Stenli Pattiruhu yang juga seorang Kader GMKI Ambon.Â
 2 hari sudah pergerakan ini dikobarkan, dan sejauh ini juga mendapat kecaman dan dukungan yang dirasa menyuburkan semangat pergerakan para kader ini.
Oleh: Jurnalis LEIMENA MENGGUGAH.ID
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI