Mohon tunggu...
Aini Lutfiyah
Aini Lutfiyah Mohon Tunggu... lainnya -

Less is More

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Pernikahan Gerhana (20)

22 September 2012   08:01 Diperbarui: 25 Juni 2015   00:00 117
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pagi hari aku lihat ada email dari Ben.

- Marie, kau sudah di Lanzones ?

+ Belum. Masih di Pink Ribbon.

_ Kalau aku kesitu mengganggu?

Ada hal penting.

+ Tidak. Kesini saja.

- 3 jam lagi aku sampai.

+Ya. Aku tunggu.

Tidak sampai 3 jam, Ben telah berada di kamarku. Aku, Neil, dan Mira bersiap mendengarkan apa yang akan disampaikan olehnya.

"Kami sudah melakukan pengintaian. Dari pembicaraan mereka kami menyimpulkan bahwa ayah Janet akan dijadikan sebagai persembahan." Kata Ben.

"Bukankah menurut Janet orang-orang suku Veno sudah tidak melakukan itu lagi ?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun