Mohon tunggu...
Laura Erika Hasibuan
Laura Erika Hasibuan Mohon Tunggu... Pengacara - Lentera hati

Ku lukiskan wajahmu dalam goresan luka dihati

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Buku yang Telah Usang

2 Januari 2020   17:26 Diperbarui: 2 Januari 2020   17:34 548
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kubaca dan terus kubaca,
Setiap lembaran pada buku yang telah usang,
Ku dapati nikmat yang tak terduga
Ketika setiap kata yang kubaca menjamah pikiranku yang liar,

Harum lembaran pada buku yang telah usang
Tersibak menyeruak memenuhi ingatan akan aroma tubuh yang telah hilang,
Jari-jemariku terus menjamah setiap lembaran yang ku baca,
Tersontak diriku akan setiap kata yang tertuang pada lembaran buku yang usang,

Menikmati kata demi kata membuatku terhanyut pada memori yang lalu,
Ingin ku berhenti untuk membukanya tetapi bisikan hati terlalu kuat untuk terus membacanya,
Sampailah pada lembaran terakhir saat kata pada buku yang usang telah menjamah pikiranku yang liar akan aroma tubuh yang telah hilang.

#buku usang#
#aroma tubuh#
#leh-poem#

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun