Mohon tunggu...
Puisi

Puisi | Kesia-siaan

13 Februari 2019   13:13 Diperbarui: 13 Februari 2019   13:23 54
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Angin bertiup kemana ia mau

Dan kau mendengar bunyinya

Dari mana ia datang

Dan kemana ia pergi

Kau takkan tau

Janganlah berdamai dengan kebohongan

Apa daya lampiaskan amarah

Menyembunyikan kata yang meluap dari hati

Hamba uang???

Ketamakan 

Keserakahan dicari-cari

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun