Mohon tunggu...
onexla
onexla Mohon Tunggu... Atlet - Fall For Sweet Actions

Dday

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Materi Keliling Bangun Datar Kelas 3 Tema 7 Subtema 3

3 Mei 2023   08:27 Diperbarui: 3 Mei 2023   09:06 2473
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Keliling bangun datar

keliling adalah garis-garis yang membatasi sesuatu. Keliling bangun datar merupakan penjumlahan sisi sebuah bangun datar.

cara menghitung keliling bangun datar adalah dengan menjumlahkan seluruh batas sisi persegi yang membentuk bangun datar.

Perhatikan gambar berikut ini!

Buku seri tematik terpadu kelas 3 halaman 167
Buku seri tematik terpadu kelas 3 halaman 167

Cara menghitung keliling bangun datar berwarna gelap tersebut adalah menghitung satu sisi persegi disamping bidang berwarna gelap. Jadi keliling bidang yang berwarna gelap adalah 12 satuan Panjang.

Keliling suatu bangun datar dapat diukur menggunakan satuan Panjang. Perhatikan contoh berikut!

screenshot-2023-05-03-081933-6451b6c84addee5c451008f2.png
screenshot-2023-05-03-081933-6451b6c84addee5c451008f2.png

1+1+1+1+1+1+1+1+1+1+1+1= 12. Jadi keliling bangun di atas adalah 12 cm.

setelah mempelajari materi silahkan mengerjakan LKS halaman 171 materi matematika no 1-5!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun