Selanjutnya, soundratck drama Graceful Family yang wajib masuk playlist kamu ialah Liar yang dinyanyikan oleh  Da Eon.  Tidak hanya memiliki musik yang catchy dan penuh semangat, lagu ini menceritakan tentang bagaimana menjadi wanita yang tidak hanya cantik, namun pentingnya memiliki karakter yang berbeda. Cocok deh buat kamu yang menggemari lagu bernunsa girl power.
Buat kamu yang sudah mengikuti drama Graceful Family sampai episode 16, mana soundtrack favorit kamu?
Baca juga: Sinopsis Melodrama Misteri "Graceful Family" yang Dibintangi Im Soo Hyang
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H