Mohon tunggu...
TIM HUMAS
TIM HUMAS Mohon Tunggu... Penegak Hukum - HUMAS

Tim Humas Lapas Narkotika NK

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Gandeng Puskesmas Cilacap, Lapas Narkotika Nusakambangan Gelar VCT dan Skrining TBC bagi WBP

16 Juli 2024   19:30 Diperbarui: 16 Juli 2024   19:33 7
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"GANDENG PUSKESMAS CILACAP, LAPAS NARKOTIKA NUSAKAMBANGAN GELAR VCT DAN SKRINING TBC BAGI WBP"

Nusakambangan - Selasa, 16 Juli 2024 telah dilaksanakan kegiatan Voluntary Conseling and Testing (VCT) Mobile dan Skrining TBC yang bertempat di Lapas Narkotika Kelas IIA Nusakambangan. 

Voluntary Conseling and Testing (VCT) merupakan sebuah kegiatan yang bertujuan untuk menemukan penderita HIV dan Infeksi Menular Seksual (IMS) kepada kelompok dengan risiko terinfeksi. 

Kegiatan ini merupakan hasil kerja sama dengan Puskesmas Cilacap Selatan 1 dimana kegiatan ini bertujuan untuk mendeteksi penyakit HIV, IMS, dan TBC secara aktif dan masif pada warga binaan di Lapas Narkotika Nusakambangan.

Kalapas Narkotika (Rindra Wardhana) menjelaskan, "Kegiatan ini merupakan upaya kita dalam melakukan deteksi dini terhadap penyebaran penyakit menular dan merupakan upaya preventif guna mengetahui kondisi kesehatan pada warga binaan".

"Hal ini merupakan komitmen Lapas Narkotika Nusakambangan dalam memberikan pelayanan kesehatan yang optimal dan meningkatkan kualitas hidup seluruh warga binaan", tutup Kalapas. 

#KanwilKemenkumhamJateng

#KumhamSemakinPASTI

#KemenkumhamRI

#LapsustikNK

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun