Mohon tunggu...
Lapas Purwodadi
Lapas Purwodadi Mohon Tunggu... Penegak Hukum - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Purwodadi

Welcome to Official Media Lapas Purwodadi

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Perkuat Ketahanan Pangan, Kalapas Purwodadi Tebar 3000 Ekor Benih Lele

14 November 2024   14:26 Diperbarui: 14 November 2024   14:54 12
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humas Lapswod
Humas Lapswod

Humas Lpaswod
Humas Lpaswod

Humas Lpaswod
Humas Lpaswod

Grobogan– 14 November 2024 Lapas Kelas IIB Purwodadi bekerja sama dengan pihak ketiga melakukan penebaran benih ikan lele sebanyak 3.000 ekor di kolam ikan yang berukuran kurang lebih 4 X 14 m.

Kegiatan penyebaran benih diawali langsung oleh Kalapas, dengan didampingi Kasi Binadik , Kasubsi Giatja , Kasubsi Registrasi dan Kaur Umum.

“ Penebaran benih ikan sebaiknya dilakukan pada pagi atau sore hari, saat suhu tidak terlalu panas agar meminimalisir terjadinya stress pada ikan.” ungkap Kasubsi Giatja

Setelah masa penebaran benih kemudian masuk ke masa pendederan ikan . Dalam masa tersebut perlu dilakukan pemantauan kualitas air secara rutin, grading atau sortir ikan secara berkala, dan manajemen pakan yang baik agar ikan tumbuh optimal hingga masa panen tiba.

Kalapas sangat mengapresiasi dan mendukung untuk menjaga ketahanan pangan dan kelestarian lingkungan hidup sesuai program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan.

(Tim Humas Lapas Kelas IIB Purwodadi)

Kepada Bapak/Ibu silahkan mengunjungi berita terkait kegiatan Lapas Kelas IIB Purwodadi dan dukung kami dalam mewujudkan zona integritas yang berkelanjutan dengan Follow, Like, Komen, Subscribe dan Share.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun