Mohon tunggu...
Lapas PerempuanPalembang
Lapas PerempuanPalembang Mohon Tunggu... Operator - Instansi

-

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Komitmen Hidup Sehat, Lalapas Trolling Kebersihan Lingkungan Lapas Perempuan Palembang

2 Juni 2024   20:52 Diperbarui: 2 Juni 2024   20:57 70
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Komitmen Hidup Sehat, Kalapas Trolling Kebersihan Lingkungan Lapas Perempuan Palembang Kemenkumham Sumsel

Palembang ,INFO_PAS- Guna terciptanya lingkungan yang bersih akan menunjang terwujudnya hidup sehat di Lapas Perempuan Kelas IIA Palembang, Kalapas Lakukan Trolling (Kontrol Keliling) Kebersihan di blok hunian. Minggu (2/6).

Kalapas Ike bersama bersama Perwira Hari Libur dan Petugas Bantuan Jaga hari libur, Petugas Pengamanan lakukan kegiatan trolling kebersihan sekitar lingkungan lapas yaitu dapur, klinik, mushola, bimker, area blok hunian, kamar hunian.

Kalapas Ike menyampaikan pada petugas pengamanan yang turut serta dalam kegiatan trolling ini untuk selalu mengamati kebersihan di lingkungan Lapas Perempuan Palembang.
"Petugas yang sedang melaksanakan tugas piket jaga melakukan trolling kebersihan blok hunian, dapur, dan geranggang Lapas Perempuan Kelas II A Palembang," jelas Ike.

Kalapas Ike juga menyampaikan kepada warga binaan "Lingkungan yang ditempati dapat mendukung dan mempengaruhi kehidupan diri manusia. Jika lingkungan yang ditempati, wargabinaannya membiasakan hidup sehat, tentunya ini akan menimbulkan kesan yang baik bagi diri sendiri dan warga binaan lainnya," jelas Ike.

"Warga binaan dihimbau untuk selalu menjaga kebersihan, mulai dari kebersihan diri sendiri, tempat tidur, kamar hunian,  Bersihkan lantai secara rutin, Hindari genangan air, Lakukanlah Kerja Bakti bersama warga binaan lainnya untuk membersihkan selokan, dapur yang merupakan tempat pembuatan makanan, serta membuang sampah pada tempatnya Agar tercipta lingkungan yang bersih yang menunjang terwujudkan hidup sehat, " lanjut Ike.

Ditempat terpisah Kepala Kanwil Kemenkumham Sumsel, Ilham Djaya menegaskan "Untuk jajaran pengamanan saya tegaskan untuk tetap melaksanakan trolling rutin, trolling kebersihan. Mengarahkan warga binaan untuk bekerja sama menjaga kebersihan lingkungan blok hunian agar terwujudnya libgkungan yang bersih demi menunjang hidup yang sehat di lapas Perempuan Palembang,"pungkas Ilham Djaya.

@Kemenkumham_RI
@Kumhamsumsel
@lpp_palembang
@lpp_palembang
#KumhamSumsel
#Ilham Djaya
#LapasPerempuanPalembang
#lpp_palembang

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun