Mohon tunggu...
lalak
lalak Mohon Tunggu... Lainnya - pelajar

Laila Dewinda M. 24 / XII MIPA 6

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Lari

19 Februari 2023   10:07 Diperbarui: 19 Februari 2023   10:11 199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Pengertian, macam-macam lari, manfaat lari, dan jumlah kalori yang terbakar. 

Lari merupakan salah satu olahraga yang murah dan mudah  dilakukan. Walaupun begitu, olahraga ini bukan hanya sekadar memakai sepatu lari dan angkat kaki terus berlari. 

A. Pengertian lari

ari adalah cara yang lebih cepat untuk bergerak dibandingkan dengan berjalan. Lari adalah salah satu cabang olahraga tertua di dunia. Sebelum menjadi sebuah cabang olahraga, lari sudah dikenal oleh peradaban-peradaban manusia kuno.

B. Macam-macam lari 

1. Lari jarak pendek Lari jarak atau sprint menempuh jarak 100, 200, dan 400 meter. Lari jarak pendek merupakan nomor paling bergengsi pada cabang olahraga atletik kategori lari. 

2. Lari jarak menengah Jarak yang ditempuh pada lari jarak menengah adalah 800 dan 1500 meter. 

3. Lari jarak jauh Pada ajang Olimpiade yang merupakan pesta olahraga terbesar di dunia, nomor lari jarak jauh yang dilombakan adalah 5000 meter, 10000 meter, dan 3000 meter halang rintang.

5. Lari half marathon dan marathon Half marathon atau separuh marathon adalah dengan jarak tempuh 13 mil atau 21.0975 km. Adapaun, lari marathon jaraknya adalah 26 mil atau 42.195 km.

6. Lari estafet Lari estafet atau lari sambung dilakukan secara beregu dengan masing-masing regu terdiri dari empat pelari. Jarak yang ditempuh pada lari estafet adalah 4x100 dan 4x400.

C. Manfaat lari bagi kesehatan tubuh 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun