Mohon tunggu...
Lala AmeliaDarmawan
Lala AmeliaDarmawan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Seorang Mahasiswa

Mahasiswa jurusan Fisika

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Membudidayakan Sayuran Hidroponik untuk Membantu Peningkatan Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Panemi

27 Januari 2022   11:55 Diperbarui: 30 Januari 2022   20:41 484
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 Hidroponik adalah budidaya yang membutuhkan atau memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah untuk memenuhi nutrisi tanaman. Hidroponik disini menggunakan media air, tidak menggunakan tanah, hidroponik bisa menggunakan krikil, pasir yang kasar, dan juga serabut kelapa. Hidroponik cocok bagi orang yang takut akan hama seperti ulat, cacing, serangga dan lainnya. 

Hidroponik sebenarnya sudah lama ada. Tapi semenjak pandemi, orang-orang lebih sering menghabiskan waktu di rumah. Dan hidroponik adalah kegiatan yang tidak membuat ribet, dan cocok untuk pemula untuk berkebun. Hidroponik sendiri biasanya dilakukan untuk penelitian ilmiah.

Hal yang dilakukan oleh mahasiswa UIN Malang di Kp. Marga Jaya Kota Tangerang Selatan adalah mempersiapkan alat dan bahan yang akan digunakan yaitu bibit, rockwool untuk melakukan penyemaian. selanjutnya ditunggu beberapa hari agar bibit tumbuh, lalu setelah itu benih yang sudah disemai lalu dipindahkan ke netpot. setelah itu masukan ke sistem, sistem sudah dialiri oleh air yang mengandung nutrisi. lalu ditunggu beberapa minggu sampai sayuran tumbuh lebih besar. dalam perawatannya dibutuhkan perawatan yang lebih agar hasil maksimal. Harapan Mahasiswa KKM-DR UIN Malang yaitu Budidaya Hidroponik ini dapat membantu perekonomian warga pasca pandemi.

Dokpri
Dokpri
Jika kalian berminat untuk pesan, kalian bisa datang ke Kp.Marga Jaya. Jl. Kp. Marga Jaya, Pakulonan, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten 15325. (Gazebo, Kp.Marga Jaya).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun