Karena seluruh Nabi terlindung, terjaga dari kesyirikan dalam bentuk apapun, kapanpun.
Lalu, beliau hijrah lagi kali ini bersama Ibunda Sharoh menuju Mesir, dan disanalah beliau bertemu Ibunda Hajar.
Bersambung....
Wallahu a'lam Bishowab.
****inewstv****
Selasa, 14 Mei 2019
21 hari >= menjelang Idul Fitri 1440 H.
18.40
*
*
*
Segmen Khusus Kisah Nabi
Kisah Nabi Ibrahim as dan Kedua Putra Nabi Ibrahim. (Ke-2)
Bismillahirrahmaanirrahiim....
Nabiyullah Ibrahim, menikah dengan istri pertama Sayyidah Sharoh di Syiam. Kemudian beliau berdua berhijrah menuju Mesir. Saat itu Mesir dikuasai oleh seorang raja yang lalim. Hal itu mengharuskan Nabiyullah Ibrahim mengakui Sayiddah Sharoh sebagai 'ukhti' atau saudara perempuan. Tidaklah bohong sebenarnya Sang Nabi berkata demikian karena memang setiap Muslim adalah bersaudara.